UPA Perpustakaan

Let's Be Literate, Let's Go to Library

Jam Operasional Layanan

Pustakawan

9

Tenaga Kependidikan

28

Member Aktif

45512

Koleksi

347903

Perpustakaan Universitas Jember merupakan Unit Pendukung Akademis (UPA) yang bersama-sama dengan unit lain melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi (PT) melalui menghimpun, memilih, mengolah,merawat serta melayankan sumber informasi kepada civitas akademika Universitas Jember khususnya dan masyarakat akademis pada umumnya.

UPA Perpustakaan Universitas Jember berupaya untuk selalu memenuhi standar kebutuhan pemustaka dengan secara berkala meningkatkan layanan dan meningkatkan koleksi yang dimiliki diberbagai bidang. Peningkatan ini tentu membutuhkan kerjasama dari berbagai stake holder dari mulai pemustaka, petugas perpustakaan dan pimpinan. Sehingga diharapkan dengan peningkatan layanan dan koleksi ini dapat memberikan motivasi pemustaka untuk terus belajar dan meningkatkan kompetensinya dengan memanfaatkan sumber belajar yang ada di UPA Perpustakaan Universitas Jember.

Online services

_Pngtree_search_book_icon_isolated_on_5081813-removebg-preview2
Online Public Acces Catalogue
Untitled_1323-removebg-preview321321
Repository Universitas Jember
oailib-removebg-preview233
Discover Open Access Journal, Paper and Article
oer_-removebg-preview278
Open Educational Resources
ebook4
Ebook Application
digilib-removebg-preview (2)654654
Ebook Application

agenda

Upcoming
05July

Kongkow Bersama Pustakawan #40

1:30 PM - 3:30 PM
UPA Perpustakaan
"Eksistensi dan Peran Pustakawan Subjek"
Read More
Expired
14June

Konferensi Pustakawan #16

3:00 PM - 4:30 PM
UPA Perpustakaan
Perjalanan menjadi Pengelola Perpustakaan
Read More

Berita

  • ighfirlina Yaumil Akhda
  • 2024-06-24
Kegiatan Studi Literasi Eksternal hasil kolaborasi UPA Perpustakaan Universitas Jember kembali digelar pada tanggal 21-22 Juni 2024. Studi Literasi Eksternal...
  • ighfirlina Yaumil Akhda
  • 2024-06-07
Kamis (6/6), UPA Perpustakaan Universitas Jember menerima kunjungan tamu dari Universitas Wijaya Kusuma Surabaya (UWKS). Kunjungan dari Dosen Program Studi...
  • Teddy Karuniawan
  • 2024-06-04
Suku Tengger merupakan masyarakat yang berasal dari dataran tinggi Bromo-Tengger-Semeru. Dari berbagai teori mengenai asal usul Suku Tengger, masyarakat percaya...
  • ighfirlina Yaumil Akhda
  • 2024-06-03
Universitas Jember menggelar Upacara Bendera Peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024. Upacara kali ini memiliki konsep yang berbeda dari...